KPK Perpanjang Penahanan Imam Nahrawi
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memperpanjang masa penahanan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi (IMR), tersangka kasus suap terkait penyaluran pembiayaan dengan skema bantuan pemerintah melalui Kemenpora pada KONI Tahun Anggaran 2018.
"IMR diperpanjang penahanan selama 30 hari ke depan dari 26 November 2019 sampai 25 Desember 2019," ucap Juru Bicara KPK Febri Diansyah di gedung KPK, Jakarta, Kamis.
Baca Juga: Polemik GBT, Ketua KONI Jatim Bela Khofifah
Terkait perpanjangan penahanan itu, Imam pada Kamis ini telah mendatangi gedung KPK. Usai keluar dari gedung KPK, Imam mengharapkan agar Indonesia bisa sukses dalam ajang SEA Games 2019 di Filipina.
"Doakan ya nanti Indonesia menyongsong SEA Games 2019 di Filipina, semoga berhasil ya," kata dia.
Diketahui, KPK pada Rabu (18/9) telah menetapkan Imam dan Miftahul Ulum selaku asisten pribadi Imam sebagai tersangka. Imam diduga menerima uang dengan total Rp26,5 miliar.
下一篇:Pelimpahan Berkas Tahap II Teddy Minahasa CS Pekan Depan
相关文章:
- Siang Ini, Nasib Mbak Nunung dan Suami Diputuskan
- Soal Hunian DP 0 Rupiah, Anak Buah Giring Senggol Anies Lagi: Hingga Kini, Gak Sampai Seribu Unit!
- Tampar Pegawai Restoran Ramen, Driver Ojol di Kembangan Ditangkap, Ini Kronologinya
- KAME Luncurkan Inovasi Cetak Stiker Label Online di Indonesia
- Kapolda Papua Sebut Lukas Enembe Bersikap Kooperatif Saat Ditangkap
- Digarap Polisi, Ahyudin Bilang Begini
- Hadapi Momen Libur Nataru, Bagaimana Strategi Kemenpar?
- Epidemiolog: Waspada Demam Berdarah di Musim Hujan
- Besok, Giliran Pentolan FPI yang Digarap Polisi
- KAME Luncurkan Inovasi Cetak Stiker Label Online di Indonesia
相关推荐:
- Jokowi Merapat ke PSI? Golkar Angkat Bicara ke Mana Bakal Berlabuh
- Menhub Dudy Buka Suara Soal Isu Merger Grab
- Irjen Dedi: 2 Ponsel Milik Brigadir J Tengah Diperiksa Puslabfor Polri
- Brigadir J Statusnya Belum Jelas, Kapolri Diminta Nonaktifkan Jenderal Ferdy Sambo
- Bareskrim Polri Bongkar Perdagangan Sianida Ilegal di Surabaya dan Pasuruan Beromzet Rp 59 Miliar
- Anjing Kabur dari Pesawat di Paris, Kini Hilang Terjebak Badai Salju
- Ini Dia Mobil Hasil Blasteran Dongfeng
- Ini Dia Mobil Hasil Blasteran Dongfeng
- Trans Studio Bali Hadirkan Show Spesial The Exotic World of Eastern
- Buzzer Anies Dituding Bayarannya Satu Orangnya Puluhan Juta, yang Bilang Orang ini...
- Media Asing Marak Soroti Turis China Tewas Jatuh ke Jurang Kawah Ijen
- Kalender Mei 2025 Libur Kapan Saja? Ada Cuti Bersama dan 3 Tanggal Merah
- Bareskrim Polri Bongkar Perdagangan Sianida Ilegal di Surabaya dan Pasuruan Beromzet Rp 59 Miliar
- 视觉传达设计哪个国家最好?
- 1 Juta WNA Masuk Indonesia Melalui Bandara Soekarno
- Trump Umumkan Desain Golden Dome, Habiskan Dana US$175 Miliar!
- Imam Nahrawi Tersenyum Getir: Sabar dan Tetap Bahagia, Allah Bersama Kita
- sva申请要求,这些要求你满足吗?
- 影视动画留学,这几所院校你可以选择!
- Wall Street Anjlok, Kekhawatiran Utang Membayangi Pasar Saham AS